Pages

Monday, February 25, 2013

Legenda 7 Bajak Laut Terhebat di Dunia

Pernah mendengar Bajak Laut? Mungkin kita menganggap itu hanya cerita khayalan saja, tapi di sini sedikit saya mau memperkenalkan beberapa kapten bajak laut yang pernah berjaya pada era keemasannya. Pada tahun 1600-1700. Mereka pernah berjaya di 7 samudra, menyebar teror dan merampok kapal2 dagang kolonialis. Mereka adalah Bajak Laut yang terkenal di masa-nya dan memberikan banyak inspirasi hingga saat ini.
 

1. Henry Morgan -The King of All Pirates
http://www.didunia.net/
Henry Morgan atau morgan 'the terrible' adalah salah satu yang paling k ejam dari bajak laut, dengan keberaniannya, kebrutalan, dan kecerdasan, membuat dia yang paling ditakuti, dan dihormati sepanjang masa bajak laut. Hendry dulunya adalah seorang WelshAdmiral dan privateer, mungkin juga salah satu yang terkenal dan sukses di antara privateers dari Wales. Privateers adalah orang pribadi atau swasta kapal perang yang disahkan oleh suatu negara pemerintah dengan surat marque untuk menyerang pelayaran asing. Privateers adalah bagian dari perang angkatan laut dari beberapa negara dari 16 ke abad ke-19.


2. Bartholomew Roberts- 'Great Pirate Roberts' - Black Bart 
http://www.didunia.net/
Bartholomew Roberts, yang disebut sebagai 'Great Pirate Roberts', menjelajahi laut pada awal abad kedelapan belas. Ia menjelajahi pantai-pantai Amerika Utara dan Selatan.Roberts dikenal menyimpan begitu banyak kebencian bagi orang-orang di pulau Martinique dan Barbados, karenanya ia menciptakan bendera hitam untuk menggambarkan hal itu. Ia adalah bajak laut yang sukses besar pada masa Golden Age of Piracy. Dia menangkap kapal lebih banyak daripada beberapa bajak laut terbaik dari era ini, seperti Blackbeard atau Kapten Kidd. Ia diperkirakan telah menangkap lebih dari 470 kapal. Pada akhir hayatnya Kapten Roberts terbunuh oleh grapeshot (sejenis meriam kapal) yang mengenainya, ketika dia berdiri di dek. Setelah itu dia dikuburkan di dalam laut oleh para awak kapalnya dengan membungkusnya menggunakan layar kapal.

Kematian Roberts 'mengejutkan dunia bajak laut, serta Angkatan Laut Inggris. Para pedagang lokal dan warga sipil bahkan berpikir jika dia tak terkalahkan, dan beberapa menganggapnya seorang pahlawan. Kematian Roberts dianggap banyak sejarah bahwa ini sebagai akhir Golden Age of Piracy.


3. William Kidd - 'Captain Kidd' 
http://www.didunia.net/
Pada awalnya Kidd adalah seorang pelaut yang direkrut kerajaan Inggris untuk menumpas bajak laut. Kidd dibekali dengan kapal legendaris nya yaitu the Adventure Galley. Kapal tersebut dilengkapi 34 meriam dan mampu membawa 80 ABK, tapi kemudian Kapten Kidd berubah menjadi bajak laut yang bringas, cerita ini muncul setelah Kid dituduh Inggris membajak kapal.

Quedagh Merchant adalah kapal harta karun besar dari 400 ton yang pern ah di rampas oleh Kidd, di dalam kapal tersebut terdapat banyak Satin, Emas, Muslins, Perak dan beberapa barang dagangan dari Hindia Timur. Ini membuat dirinya menjadi salah satu bajak laut yang memiliki harta karun yang paling banyak.


4. Edward 'Blackbeard' Teach 
http://www.didunia.net/
Edward 'Blackbeard' Teach tidak diragukan lagi adalah salah satu bajak laut yang paling ditakuti dan paling dibenci sepanjang masa. Dengan perawakan yang mengerikan, janggut hitam lebat yang hampir menutupi seluruh mukanya. Dia adalah bajak laut Inggris yang beroperasi di sekitar Hindia Barat dan pantai timur Amerika pada awal abad 18. Dia memiliki kapal kebanggaan yang bernama, Anne's Revenge Queen.

Edward dikenal selalu membawa 2 pedang, berbagai belati dan pistol-pistol sebagai senjatanya. Ia telah merampas lebih dari 40 kapal dagang di perairan Karibia. Ia juga tidak segan membunuh para tawanan nya.


5. Anne Bonny
http://www.didunia.net/
http://www.didunia.net/
Anne Bonny adalah salah satu dari dua wanita yang menjadi bajak laut. Ketangguhan dan keperkasaannya tidak diragukan lagi karena ia bergabung dengan Jolly rogger pirate, salah satu kelompok bajak laut yang sangat disegani. Dalam sepak terjangnya di dunia bajak laut ia berduet dengan rekannya sesama wanita yaitu Mary Read. Agar bisa bergabung dalam perjalanan Rackham, Anne menyamar menjadi pria. Walaupun seorang wanita, tapi Anne juga mengikuti peperangan dan melakukan kegiatan lainnya selayaknya pria. Bahkan kru-kru Rackham 'The Revenge' menghormati Anne Bonny.


6. John Rackham - 'Calico Jack' 
http://www.didunia.net/
Calico Jack adalah seorang Kapten Bajak Laut Inggris yang beroperasi di Bahama pada awal abad 18. Jack terkenal karena kisahnya yang memiliki dua awak perempuan ( Maria Read dan kekasihnya Anne Bonny ) yang tidak biasa pada saat itu waktu dan menciptakan gambar bendera bajak laut yaitu kepala tengkorak dengan pedang bersilang, kelak menjadi inspirasi untuk kisah bajak laut lainnya.

Calico Jack dan krunya pernah membajak 'Kingston', sebuah kapal Jamaika dan akhirnya menjadi kapal andalan mereka. Kemudian dia menaklukan di beberapa daerah Hindia Barat, mengambil beberapa kapal-kapal besar di daerah Bermuda. Calico Jack juga dianggap sebagai inspirasi dari karakter Jack Sparow. Selain itu ia juga memiliki kapal pertama dari Jack Sparow, Black Pearl.


7. Olivier Levasseur - The Buzzard
http://www.didunia.net/
Olivier Levasseur, dengan nama panggilan La Buse atau Bouche (The Buzzard), julukan ini dikarenakan kecepatan dan kesenyapan nya dalam menghabisi musuh2nya. Pada awalnya ia menjadi seorang perwira angkatan laut setelah menerima pendidikan militer. Setelah perang Spanyol (1701-1714) berakhir ia diperintahkan untuk pulang ke rumah dengan kapalnya, tetapi dia malah bergabung dengan Benjamin Hornigold yaitu sebuah organisasi bajak laut pada 1716. Levasseur membuktikan dirinya sebagai pemimpin yang baik di atas kapal, meskipun dia memiliki bekas luka di satu mata yang membatasi penglihatan nya.

Pada tahun 1720, salah satu matanya telah menjadi benar-benar buta sehingga ia mulai mengenakan penutup mata, yang mana di masa datang timbul dugaan jika setiap bajak laut identik menggunakan salah satu penutup mata.

Puncak kejayaannya adalah ketika ia merampas kapal milik portugis yaitu Galeon Nostra Senhora do Cabo yang berisikan penuh dengan barang berharga. Ketika jarahan dibagi, masing-masing bajak laut menerima setidaknya £ 50.000 guinea emas (disesuaikan dengan inflasi untuk 2008: £ 7.500.000), serta masing masing mendapat 42 berlian. Kemudian Levasseur membagi sisa emas, perak, dan benda-benda lainnya, sedangkan Levasseur sendiri mengambil salib emas.
 
 
Read More..

Legenda 7 Bajak Laut Terhebat di Dunia

Pernah mendengar Bajak Laut? Mungkin kita menganggap itu hanya cerita khayalan saja, tapi di sini sedikit saya mau memperkenalkan beberapa kapten bajak laut yang pernah berjaya pada era keemasannya. Pada tahun 1600-1700. Mereka pernah berjaya di 7 samudra, menyebar teror dan merampok kapal2 dagang kolonialis. Mereka adalah Bajak Laut yang terkenal di masa-nya dan memberikan banyak inspirasi hingga saat ini.
 

1. Henry Morgan -The King of All Pirates
http://www.didunia.net/
Henry Morgan atau morgan 'the terrible' adalah salah satu yang paling k ejam dari bajak laut, dengan keberaniannya, kebrutalan, dan kecerdasan, membuat dia yang paling ditakuti, dan dihormati sepanjang masa bajak laut. Hendry dulunya adalah seorang WelshAdmiral dan privateer, mungkin juga salah satu yang terkenal dan sukses di antara privateers dari Wales. Privateers adalah orang pribadi atau swasta kapal perang yang disahkan oleh suatu negara pemerintah dengan surat marque untuk menyerang pelayaran asing. Privateers adalah bagian dari perang angkatan laut dari beberapa negara dari 16 ke abad ke-19.


2. Bartholomew Roberts- 'Great Pirate Roberts' - Black Bart 
http://www.didunia.net/
Bartholomew Roberts, yang disebut sebagai 'Great Pirate Roberts', menjelajahi laut pada awal abad kedelapan belas. Ia menjelajahi pantai-pantai Amerika Utara dan Selatan.Roberts dikenal menyimpan begitu banyak kebencian bagi orang-orang di pulau Martinique dan Barbados, karenanya ia menciptakan bendera hitam untuk menggambarkan hal itu. Ia adalah bajak laut yang sukses besar pada masa Golden Age of Piracy. Dia menangkap kapal lebih banyak daripada beberapa bajak laut terbaik dari era ini, seperti Blackbeard atau Kapten Kidd. Ia diperkirakan telah menangkap lebih dari 470 kapal. Pada akhir hayatnya Kapten Roberts terbunuh oleh grapeshot (sejenis meriam kapal) yang mengenainya, ketika dia berdiri di dek. Setelah itu dia dikuburkan di dalam laut oleh para awak kapalnya dengan membungkusnya menggunakan layar kapal.

Kematian Roberts 'mengejutkan dunia bajak laut, serta Angkatan Laut Inggris. Para pedagang lokal dan warga sipil bahkan berpikir jika dia tak terkalahkan, dan beberapa menganggapnya seorang pahlawan. Kematian Roberts dianggap banyak sejarah bahwa ini sebagai akhir Golden Age of Piracy.


3. William Kidd - 'Captain Kidd' 
http://www.didunia.net/
Pada awalnya Kidd adalah seorang pelaut yang direkrut kerajaan Inggris untuk menumpas bajak laut. Kidd dibekali dengan kapal legendaris nya yaitu the Adventure Galley. Kapal tersebut dilengkapi 34 meriam dan mampu membawa 80 ABK, tapi kemudian Kapten Kidd berubah menjadi bajak laut yang bringas, cerita ini muncul setelah Kid dituduh Inggris membajak kapal.

Quedagh Merchant adalah kapal harta karun besar dari 400 ton yang pern ah di rampas oleh Kidd, di dalam kapal tersebut terdapat banyak Satin, Emas, Muslins, Perak dan beberapa barang dagangan dari Hindia Timur. Ini membuat dirinya menjadi salah satu bajak laut yang memiliki harta karun yang paling banyak.


4. Edward 'Blackbeard' Teach 
http://www.didunia.net/
Edward 'Blackbeard' Teach tidak diragukan lagi adalah salah satu bajak laut yang paling ditakuti dan paling dibenci sepanjang masa. Dengan perawakan yang mengerikan, janggut hitam lebat yang hampir menutupi seluruh mukanya. Dia adalah bajak laut Inggris yang beroperasi di sekitar Hindia Barat dan pantai timur Amerika pada awal abad 18. Dia memiliki kapal kebanggaan yang bernama, Anne's Revenge Queen.

Edward dikenal selalu membawa 2 pedang, berbagai belati dan pistol-pistol sebagai senjatanya. Ia telah merampas lebih dari 40 kapal dagang di perairan Karibia. Ia juga tidak segan membunuh para tawanan nya.


5. Anne Bonny
http://www.didunia.net/
http://www.didunia.net/
Anne Bonny adalah salah satu dari dua wanita yang menjadi bajak laut. Ketangguhan dan keperkasaannya tidak diragukan lagi karena ia bergabung dengan Jolly rogger pirate, salah satu kelompok bajak laut yang sangat disegani. Dalam sepak terjangnya di dunia bajak laut ia berduet dengan rekannya sesama wanita yaitu Mary Read. Agar bisa bergabung dalam perjalanan Rackham, Anne menyamar menjadi pria. Walaupun seorang wanita, tapi Anne juga mengikuti peperangan dan melakukan kegiatan lainnya selayaknya pria. Bahkan kru-kru Rackham 'The Revenge' menghormati Anne Bonny.


6. John Rackham - 'Calico Jack' 
http://www.didunia.net/
Calico Jack adalah seorang Kapten Bajak Laut Inggris yang beroperasi di Bahama pada awal abad 18. Jack terkenal karena kisahnya yang memiliki dua awak perempuan ( Maria Read dan kekasihnya Anne Bonny ) yang tidak biasa pada saat itu waktu dan menciptakan gambar bendera bajak laut yaitu kepala tengkorak dengan pedang bersilang, kelak menjadi inspirasi untuk kisah bajak laut lainnya.

Calico Jack dan krunya pernah membajak 'Kingston', sebuah kapal Jamaika dan akhirnya menjadi kapal andalan mereka. Kemudian dia menaklukan di beberapa daerah Hindia Barat, mengambil beberapa kapal-kapal besar di daerah Bermuda. Calico Jack juga dianggap sebagai inspirasi dari karakter Jack Sparow. Selain itu ia juga memiliki kapal pertama dari Jack Sparow, Black Pearl.


7. Olivier Levasseur - The Buzzard
http://www.didunia.net/
Olivier Levasseur, dengan nama panggilan La Buse atau Bouche (The Buzzard), julukan ini dikarenakan kecepatan dan kesenyapan nya dalam menghabisi musuh2nya. Pada awalnya ia menjadi seorang perwira angkatan laut setelah menerima pendidikan militer. Setelah perang Spanyol (1701-1714) berakhir ia diperintahkan untuk pulang ke rumah dengan kapalnya, tetapi dia malah bergabung dengan Benjamin Hornigold yaitu sebuah organisasi bajak laut pada 1716. Levasseur membuktikan dirinya sebagai pemimpin yang baik di atas kapal, meskipun dia memiliki bekas luka di satu mata yang membatasi penglihatan nya.

Pada tahun 1720, salah satu matanya telah menjadi benar-benar buta sehingga ia mulai mengenakan penutup mata, yang mana di masa datang timbul dugaan jika setiap bajak laut identik menggunakan salah satu penutup mata.

Puncak kejayaannya adalah ketika ia merampas kapal milik portugis yaitu Galeon Nostra Senhora do Cabo yang berisikan penuh dengan barang berharga. Ketika jarahan dibagi, masing-masing bajak laut menerima setidaknya £ 50.000 guinea emas (disesuaikan dengan inflasi untuk 2008: £ 7.500.000), serta masing masing mendapat 42 berlian. Kemudian Levasseur membagi sisa emas, perak, dan benda-benda lainnya, sedangkan Levasseur sendiri mengambil salib emas.
 
 
Read More..

Bentuk Pesawat Teraneh di Dunia

The VZ-9AV Avrocar
Inilah bukti manusia sempat membuat piring terbang, setidaknya hampir berhasil. Ya, proyek The Avrocar dikembangkan di tahun 1950-an oleh Kanada. Tujuannya untuk membantu Amerika Serikat yang memasuki fase Perang Dingin dengan Uni Soviet.

 
http://www.didunia.net/

Perancang Avrocar adalah Jack Frost, yang melakukan uji terbang dari bulan November 1959 hingga akhirnya dipensiunkan di tahun 1961.


The Pregnant Guppy
Dikembangkan oleh Aero Spacelines sebagai pesawat kargo yang bertujuan untuk membawa komponen pesawat Apollo ke bulan. Bentuk pesawat kargo yang mirip ikan guppy sedang hamil ini menjadikannya terlihat konyol.
The Pregnant Guppy sebenarnya gabungan dari bagian-bagian pesawat lain, seperti Pan Am tua dan Boeing 377. Sempat beroperasi dari tahun 1963 hingga 1979.


AD-1
AD-1, atau Ames-Dryden-1, dikembangkan oleh program pengembangan pesawat NASA pada tahun 1979. Yang menjadikan pesawat ini aneh karena sayapnya terpasang miring.
http://www.didunia.net/
Sayap ini sebenarnya bisa bergeser dari 0 derajat ke 60 derajat saat terbang sehingga terlihat miring. Fungsinya untuk menambah kecepatan pesawat. Sempat diuji coba sebanyak 79 kali, namun tak ada penjelasan selanjutnya mengapa pesawat ini kemudian tidak dipakai kembali.


The Flying Pancake
The Vought V-173, juga dikenal sebagai Flying Pancake, adalah pesawat uji eksperimental dibangun selama Perang Dunia II. Sempat melakukan uji terbang sejak November 1942 hingga dipensiunkan lima tahun kemudian.
Bentuk sayapnya yang aneh - sehinggga dijuluki pancake - memungkinkan pesawat jenis ini bisa lepas landas dan mendarat tanpa perlu landasan yang panjang.


The Northtrop Tacit Blue
Inilah rancangan bentuk pesawat pertama dengan sudut-sudut persegi alias tidak aerodinamis. Dikembangkan di awal 1980-an dan mulai terbang di tahun 1982. Hanya beroperasi selama 250 jam terbang sebelum akhirnya pensiun tahun 1985.


The Kalinin K-7
K-7 merupakan proyek Uni Soviet di tahun 1930-an. Perancangnya Kalinin, karena itulah pesawat ini dinamakan sesuai dirinya. Kisah pesawat ini sungguh na'as. Satu-satunya pesawat yang dibuat ternyata tidak memungkinkan untuk penerbangan yang halus, bahkan pada uji terbang terakhir menewaskan 14 orang di dalamnya termasuk satu pengujui di landasan. Hasilnya, Kalinin dihukum mati dan dinyatakan oleh Stalin sebagai musuh negara.


The Spruce Goose
The Spruce Goose bisa dibilang pesawat paling terkenal dalam sejarah, dirancang oleh Howard Hughes. Nama pesawat ini sebenarnya Hughes H-4 Hercules.
Pesawat ini berbahan kayu karena pembatasan selama masa perang, dirancang sebagai pesawat angkut berat untuk membawa personil dan logistik perang ke Inggris selama Perang Dunia II. Toh, rencana itu tidak terjadi karena The Spruce Goose baru diterbangkan satu kali di tahun 1947. Artinya, sudah melewati masa perang. 
 
 
Read More..

Bentuk Pesawat Teraneh di Dunia

The VZ-9AV Avrocar
Inilah bukti manusia sempat membuat piring terbang, setidaknya hampir berhasil. Ya, proyek The Avrocar dikembangkan di tahun 1950-an oleh Kanada. Tujuannya untuk membantu Amerika Serikat yang memasuki fase Perang Dingin dengan Uni Soviet.

 
http://www.didunia.net/

Perancang Avrocar adalah Jack Frost, yang melakukan uji terbang dari bulan November 1959 hingga akhirnya dipensiunkan di tahun 1961.


The Pregnant Guppy
Dikembangkan oleh Aero Spacelines sebagai pesawat kargo yang bertujuan untuk membawa komponen pesawat Apollo ke bulan. Bentuk pesawat kargo yang mirip ikan guppy sedang hamil ini menjadikannya terlihat konyol.
The Pregnant Guppy sebenarnya gabungan dari bagian-bagian pesawat lain, seperti Pan Am tua dan Boeing 377. Sempat beroperasi dari tahun 1963 hingga 1979.


AD-1
AD-1, atau Ames-Dryden-1, dikembangkan oleh program pengembangan pesawat NASA pada tahun 1979. Yang menjadikan pesawat ini aneh karena sayapnya terpasang miring.
http://www.didunia.net/
Sayap ini sebenarnya bisa bergeser dari 0 derajat ke 60 derajat saat terbang sehingga terlihat miring. Fungsinya untuk menambah kecepatan pesawat. Sempat diuji coba sebanyak 79 kali, namun tak ada penjelasan selanjutnya mengapa pesawat ini kemudian tidak dipakai kembali.


The Flying Pancake
The Vought V-173, juga dikenal sebagai Flying Pancake, adalah pesawat uji eksperimental dibangun selama Perang Dunia II. Sempat melakukan uji terbang sejak November 1942 hingga dipensiunkan lima tahun kemudian.
Bentuk sayapnya yang aneh - sehinggga dijuluki pancake - memungkinkan pesawat jenis ini bisa lepas landas dan mendarat tanpa perlu landasan yang panjang.


The Northtrop Tacit Blue
Inilah rancangan bentuk pesawat pertama dengan sudut-sudut persegi alias tidak aerodinamis. Dikembangkan di awal 1980-an dan mulai terbang di tahun 1982. Hanya beroperasi selama 250 jam terbang sebelum akhirnya pensiun tahun 1985.


The Kalinin K-7
K-7 merupakan proyek Uni Soviet di tahun 1930-an. Perancangnya Kalinin, karena itulah pesawat ini dinamakan sesuai dirinya. Kisah pesawat ini sungguh na'as. Satu-satunya pesawat yang dibuat ternyata tidak memungkinkan untuk penerbangan yang halus, bahkan pada uji terbang terakhir menewaskan 14 orang di dalamnya termasuk satu pengujui di landasan. Hasilnya, Kalinin dihukum mati dan dinyatakan oleh Stalin sebagai musuh negara.


The Spruce Goose
The Spruce Goose bisa dibilang pesawat paling terkenal dalam sejarah, dirancang oleh Howard Hughes. Nama pesawat ini sebenarnya Hughes H-4 Hercules.
Pesawat ini berbahan kayu karena pembatasan selama masa perang, dirancang sebagai pesawat angkut berat untuk membawa personil dan logistik perang ke Inggris selama Perang Dunia II. Toh, rencana itu tidak terjadi karena The Spruce Goose baru diterbangkan satu kali di tahun 1947. Artinya, sudah melewati masa perang. 
 
 
Read More..

5 Tempat ‘Ter dan Paling’ Di Dunia

Tempat Terdingin Di Bumi
http://www.didunia.net/
Antartika merupakan tempat paling dingin di muka bumi. Suhu paling rendah yang pernah tercatat adalah -89,2 ° C. Dengan suhu tersebut konon rata-rata pendingin kulkas masih 130 kali lebih hangat dibandingkan suhu di Antartika.
 
 
Tempat Terpanas Di Bumi
Tempat Terpanas di Bumi
Suhu terpanas yang pernah tercatat di bumi adalah di Al ‘Aziziyah, Libya. Rekor suhu terpanas yang dicatatkan tempat tersebut adalah 57,8 ° C.
 
 
Tempat Tertinggi Di Bumi
Tempat Tertinggi di Bumi
Tempat Tertinggi jika diukur dari permukaan laut adalah Gunung Everest dengan ketinggian sekitar 29.000 kaki.
 
 
Tempat Paling rendah Di Bumi
Tempat Terendah di Bumi
Setelah tempat tertinggi di bumi sekarang kita simak titik paling rendah jika diukur dari permukaan laut. Tempat tersebut adalah Laut Mati di perbatasan Yordania dan Israel.
 
 
Gunung Api Paling banyak
Negara Gunung Api Terbanyak
Tempat dengan Gunung Api paling banyak di bumi adalah Indonesia. Negeri kita memiliki sekitar 130 gunung berapi aktif yang sebagian besar tersebar di Pulau Jawa dan Sumatra.
Salah satu gunung api Indonesia yang paling terkenal adalah Gunung Krakatau yang pernah erupsi besar pada tahun 1883. Erupsi Krakatau kala itu menyebabkan Tsunami dan penurunan suhu global.
 
 
Read More..

5 Tempat ‘Ter dan Paling’ Di Dunia

Tempat Terdingin Di Bumi
http://www.didunia.net/
Antartika merupakan tempat paling dingin di muka bumi. Suhu paling rendah yang pernah tercatat adalah -89,2 ° C. Dengan suhu tersebut konon rata-rata pendingin kulkas masih 130 kali lebih hangat dibandingkan suhu di Antartika.
 
 
Tempat Terpanas Di Bumi
Tempat Terpanas di Bumi
Suhu terpanas yang pernah tercatat di bumi adalah di Al ‘Aziziyah, Libya. Rekor suhu terpanas yang dicatatkan tempat tersebut adalah 57,8 ° C.
 
 
Tempat Tertinggi Di Bumi
Tempat Tertinggi di Bumi
Tempat Tertinggi jika diukur dari permukaan laut adalah Gunung Everest dengan ketinggian sekitar 29.000 kaki.
 
 
Tempat Paling rendah Di Bumi
Tempat Terendah di Bumi
Setelah tempat tertinggi di bumi sekarang kita simak titik paling rendah jika diukur dari permukaan laut. Tempat tersebut adalah Laut Mati di perbatasan Yordania dan Israel.
 
 
Gunung Api Paling banyak
Negara Gunung Api Terbanyak
Tempat dengan Gunung Api paling banyak di bumi adalah Indonesia. Negeri kita memiliki sekitar 130 gunung berapi aktif yang sebagian besar tersebar di Pulau Jawa dan Sumatra.
Salah satu gunung api Indonesia yang paling terkenal adalah Gunung Krakatau yang pernah erupsi besar pada tahun 1883. Erupsi Krakatau kala itu menyebabkan Tsunami dan penurunan suhu global.
 
 
Read More..

Sunday, February 24, 2013

Ramalan Nostradamus


Ini mungkin terasa mengejutkan, tetapi kata “Nostradamus” adalah salah satu nama yang paling dicari di Internet, bahkan lebih populer dibanding Osama Bin Laden atau Madonna. Apa yang ingin diketahui orang-orang di abad 21 tentangNostradamus dan ramalannya?
Peneliti Sejarah, ahli yang paling terkemuka dalam karya Michel de Nostredame di Rusia, Alexey Penzensky, mengatakan bahwa selama lebih dari 400 tahun penelitian resmi tidak menunjukkan perhatian apa pun terhadap karya-karyaNostradamusNostradamus tenggelam dalam sejarah hanya sebagai seorang peramal. Kita mengetahui sedikit tentang ramalan Leonardo da Vinci tetapi mengetahui dengan sempurna dan baik tentang pengobatannya, kebudayaan dan prestasi-prestasi teknik mesin dan rancang-bangun; bagi Nostradamus, ia dikenal hanya dalam hubungan dengan kebatinan.
Paranormal amatir dengan seketika menyadari bahwa mereka mempunyai kesempatan yang sangat bagus untuk menganggap apa yang mereka inginkan dari setiap pernyataan Nostradamus. Pada akhir abad yang ke-16, ada upaya untuk menggunakan pernyataan Nostradamus demi tujuan politik. Tergantung atas kepentingan politik, sebagian orang sering menafsirkan beberapa ramalan seperti yang telah dibuat oleh Nostradamus.
Alexey Penzensky mengatakan bahwa sebagai tambahan terhadap ramalanNostradamus juga telah disusun syair-syair, tetapi orang-orang menemukan syair-syair itu aneh karena gaya telegraf yang tidak biasa dari Nostradamus. Itu hanyalah pada abad-abad yang lalu dimana syair-syairnya mendapat penghargaan atas tren baru dalam literatur yang muncul pada masa itu.
Guillaume pollinaire, salah satu penyair terbesar Perancis abad ke-20 menyebutNostradamusNostradamus adalah sebuah karya besar sepanjang jaman. Tak peduli bagaimana orang-orang membicarakan Nostradamus dan astrologi, buku ramalannya telah dicetak ulang selama lebih dari 400 tahun yang mana memberikan banyak inspirasi kepada kita. sebagai penyair agung. Akhirnya, ahli bahasa dan sejarawan menyadari bahwa ramalan-ramalan
Para peneliti telah berusaha melakukan studi ilmiah terhadap hasil karyaNostradamus sejak dahulu, bahkan sebelum Revolusi Perancis. Baru-baru ini, para peneliti yang mempelajari karya-karya Nostradamus menemukan beberapa penerbitan tanpa nama pada sebuah majalah Perancis dimana ramalan-ramalanNostradamus ditelaah dalam konteks jaman dan kebudayaan dimana ramalan-ramalan tersebut dibuat dengan tidak berhubungan dengan masa depan.
Apakah maksud utama dari ramalan-ramalan Nostradamus? Banyak peneliti telah mengambil suatu kesimpulan bahwa Nostradamus ingin menekankan bahwa sejarah berulang.
Hanya sedikit karya ilmiah mengenai Nostradamus. James Randi dengan The Mask of Nostradamus: The Prophecies of the World’s Most Famous Seer (Ramalan-ramalan dari Peramal Paling Terkenal Dunia) adalah salah satunya tetapi buku tersebut tidak diterjemahkan ke dalam bahasa Rusia (juga bahasa Indonesia– red). Randi menyatakan bahwa Michel NostradamusNostradamussetelah kematiannya menunjukkan dia tidaklah gila sama sekali. adalah seorang dukun atau orang gila dan tidak mempercayai dirinya sendiri terhadap apa yang dilakukannya. Bagaimanapun juga, tulisan-tulisan yang ditinggalkan oleh
Ketika Uni Soviet runtuh pada awal tahun 1990, media Soviet melaporkan bahwa menurut dugaan, Nostradamus telah meramalkan bahwa Uni Soviet akan berakhir setelah 73 tahun 7 bulan. Tentu saja, dalam sebuah pesan kepada King Henry II,Nostradamus meramalkan muncul Anti-Kristus di suatu hari dekat dengan tanggal gerhana 12 Oktober 1605. Dan Nostradamus bukan satu-satunya orang yang meramalkan adanya anti-Kristus pada periode itu.
Dalam karyanya, Nostradamus tidak memakai permainan huruf dan kata-kata atau nama-nama rahasia. Sering terjadi ketika seorang tukang penyusun huruf merancukan nama-nama perkotaan kecil dan desa. Yang mengejutkan adalahNostradamus tidak menyebutkan misalnya tempat-tempat seperti Novgorod, Berlin, Warsawa atau Krakow pada saat ketika orang-orang sudah mengetahui tempat-tempat itu. Tetapi peramal menyebutkan banyak perkotaan kecil dimana sangat sulit untuk ditemukan pada peta-peta detail sekarang ini.
Nostradamus mempunyai sebuah perpustakaan terdiri dari sekitar 50 jilid buku atau lebih yang mana tidak khas bagi orang-orang yang bukan berasal dari bangsawan. Ia mempunyai suatu buku petunjuk yang menyebutkan perkotaan-perkotaan kecil di Perancis. Sayangnya, banyak komentator tidak berhasil menemukan nama-nama yang disebutkan di dalam karya-karya Nostradamus adalah nama-nama asli dari kota-kota di Perancis.
Untuk beberapa alasan, dunia tahu sedikit tentang nabi biarawan Rusia Avel yang memprediksikan penggulingan keluarga Kerajaan Romanovs lebih dari satu abad sebelum terjadian nyata. Alexey Penzensky mengatakan bahwa ramalan-ramalan tentang legenda Avel tidak ditulis selama masa hidupnya sehingga mereka tidak dapat mempelajari secara ilmiah. Sangat banyak ramalan-ramalan legenda di Barat. Adalah penting bahwa ramalan-ramalan Nostradamus dipublikasikan pada tahun 1555. Pada waktu yang sama, banyak ramalan-ramalan yang dipublikasikan telah dilupakan di Barat. Penata tulisan Nostradamus membuat karya Nostradamusmenjadi sangat populer.
Ramalan-ramalan Nostradamus untuk abad-20
Kemungkinan akan meletusnya Perang Dunia Ke-III (Kitab: Armageddon)
Peperangan ini akan memaksa seluruh bangsa untuk terjun ke dalamnya. Ratusan juta bangkai manusia akan memenuhi bumi. Darah menganak sungai, jeritan perih memenuhi angkasa. Pada saat itu, nyawa manusia tidak akan ada harganya sama sekali. Seluruh bangsa akan mengerahkan seluruh kemampuan militernya, Kavaleri, Artileri dan Infanteri. Negara-negara kuat akan menggunakan senjata paling mutakhirnya. Perang ini akan merenggut korban jauh lebih besar dari 2 perang sebelumnya.(peristiwa ini sinyalir akan muncul pertama kalinya dari Timur Tengah).
Bencana global dasyat yang akan melanda seluruh bangsa
[Ini didasarkan atas kuatrain yang ditemui di Century IV ayat 67]
Periode kekacauan dimulai dengan masa masa pergeseran geologis bumi,Gempa,Letusan gunung berapi,dan gangguan sistem cuaca menjadi tanda alam yg mengkhawatirkan. Akibatnya bencana kelaparan terjadi dimana mana sementara di belahan bumi lain terjadi BENCANA BANJIR!.Bangsa-bangsa MAKMUR khususnya bangsa barat akan menjadi lemah. Mereka akan dikalahkan oleh SIPIL dan orang akan berebut ke tempat yg dipenuhi air. Kekuasaan AMERIKA SERIKAT akan takluk oleh bencana alam yg maha dashyat. Secara ekonomi, AS akan mengalami kebangkrutan dan tiga negara besar lain akan mengirim bantuan untuk sipil yang menderita.
Kemunculan kembali raja teror
[Ini didasarkan atas kuatrain yang ditemui di Century VIII ayat 29]
Pada saat rakyat di seluruh bangsa mengalami kesulitan yang begitu sangat, khususnya di negara berkembang,Raja teror akan muncul sebagai Hero yangg taktik sebenarnya hanyalah perbudakan bagi orang yg ditolong. Raja teror akan menggunakan bencana alam sebagai peluang merobohkan kekuasaan pemerintah. Timur Tengah dijadikan basis aksi.
Raja Teror akan menguasai Timur Tengah (IRAN)
[Ini didasarkan atas kuatrain yang ditemui di century II ayat 23 dan 81]
Raja teror akan mengambil alih pemerintahan Iran dengan menggunakkan jebakan melalui tokoh-tokoh politik. Pengkhianatan akan muncul dan terjadi perang sipil disana, seorang wakil akan muncul namun akan terbunuh ketika Iran diambil alih. Kekuasaan raja teror akan melakukan ekspansi besar-besaran hingga ke eropa kemudian ke Mediterania. Dia juga akan menyatukan AFRIKA UTARA yg bersimpati karena latar budaya dengan Asia dan Timur Tengah.
Munculnya perselisihan di kalangan pemimpin dunia ke-3 (Negara-negara miskin)
[century III ayat 60]
Seorang pemuda berkulit hitam akan muncul sebagai pemimpin di negara dunia ke-3 dengan tujuan menyatukan negara-negara tersebut untuk bersama-sama melawan negara maju khususnya diseputar Laut Adriatik,Kaspia dan Israel.(ditegaskan oleh Mc Clellan banyak ramalan Nostradamus yang mengarah ke arah ini…)
Pembunuhan terhadap beberapa tokoh penting dunia
Dalam ramalannya yang kabur, Nostradamus sama sekali tidak menyebutkan secara rinci mengenai tokoh-tokoh penting dunia yang dimaksud!
Terbunuhnya George Walker Bush
Vitalnya pengaruh serta keterlibatannya dalam masalah Timur Tengah diduga akan berakhir dengan kematiannya.
Munculnya Ibu Keserakahan
Sebagian menduga bahwa yang dimaksud dalam ramalan ini adalah Cindy Sheehan seoraang aktvis anti perang dan penentang aktif atas kebijaksanaan Bush, penyebabnya adalah karena anaknya terbunuh saat menjalankan instruksi langsung Bush atas invansi ke wilayah Irak. Dirinya saat ini menjadi sorotan publik yang haus info, popularitas pun berhasil dimilikinya, namun semua itu tidaklah cukup untuk mengganti anaknya yg telah hilang. Jika ayat ini menjadi kenyataan, maka CindySheehan akan merancang skenario demonstrasi massal di Washington dan meluas menjadi kerusuhan besar dan membuat teroris yng menyamar menjadi pelajar dengan mudah menjalankan aksinya.
Kemunculan Lady Diana
Peringatan 10 tahun kematian Lady Diana akan terjadi kesuraman dimana letusan Gunung Yellowstone akan menghantui seluruh rakyat Inggris. Dalam ramalannya, Pada Oktober 2008 nanti akan muncul sebuah cahaya api dengan bayangan menyerupai seorang wanita, ditempat cahaya (pemakaman Lady Diana) tersebut muncul secara jelas Lady Diana. Ribuan orang akan datang menyaksikan peristiwa ini dan saat itu pula Lady Diana menyampaikan pesan pesannya kepada dunia.
Perang Antar Pendeta
Hanya sebagian yang membenarkan kejadian panampakan Lady Diana tersebut, peristiwa ini akan memicu terjadinya peperangan atau tepatnya konflik antara Pendeta, antara Pendeta yang percaya dan menganggap hal ini sebagai Mu’jizat Tuhan dan yang tidak. Konflik beda faham ini, pada puncaknya akan menimbulkan pertumpahan darah di kalangan gereja dan tidak sedikit pendeta yang terbunuh.

Read More..

Sejarah Kong Hu Cu

Lahir sekitar tahun 551 SM di kota kecil Lu, kini masuk wilayah propinsi Shantung di timur laut daratan Cina. Dalam usia muda ditinggal mati ayah, membuatnya hidup sengsara di samping ibunya.
Waktu berangkat dewasa dia jadi pegawai negeri kelas teri tapi sesudah selang beberapa tahun dia memutuskan mendingan copot diri saja. Sepanjang enam belas tahun berikutnya Kong Hu-Cu jadi guru, sedikit demi sedikit mencari pengaruh dan pengikut anutan filosofinya. Menginjak umur lima puluh tahun bintangnya mulai bersinar karena dia dapat kedudukan tinggi di pemerintahan kota Lu.
Sang nasib baik rupanya tidak selamanya ramah karena orang-orang yang dengki dengan ulah ini dan ulah itu menyeretnya ke pengadilan sehingga bukan saja berhasil mencopotnya dari kursi jabatan tapi juga membuatnya meninggalkan kota. Tak kurang dari tiga belas tahun lamanya Kong Hu-Cu berkelana ke mana kaki melangkah, jadi guru keliling, baru pulang kerumah asal lima tahun sebelum wafatnya tahun 479 SM.
Kong Hu-Cu kerap dianggap selaku pendiri sebuah agama; anggapan ini tentu saja meleset. Dia jarang sekali mengkaitkan ajarannya dengan keTuhanan, menolak perbincangan alam akhirat, dan mengelak tegas setiap omongan yang berhubungan dengan soal-soal metaflsika. Dia -tak lebih dan tak kurang- seorang filosof sekuler, cuma berurusan dengan masalah-masalah moral politik dan pribadi serta tingkah laku akhlak.
Ada dua nilai yang teramat penting, kata Kong Hu-Cu, yaitu “Yen” dan “Li:” “Yen” sering diterjemahkan dengan kata “Cinta,” tapi sebetulnya lebih kena diartikan “Keramah-tamahan dalam hubungan dengan seseorang.” “Li” dilukiskan sebagai gabungan antara tingkah laku, ibadah, adat kebiasaan, tatakrama dan sopan santun.
Pemujaan terhadap leluhur, dasar bin dasarnya kepercayaan orang Cina bahkan sebelum lahirnya Kong Hu-Cu, lebih diteguhkan lagi dengan titik berat kesetiaan kepada sanak keluarga dan penghormatan terhadap orang tua. Ajaran Kong Hu-Cu juga menggaris bawahi arti penting kemestian seorang istri menaruh hormat dan taat kepada suami serta kemestian serupa dari seorang warga kepada pemerintahannya. Ini agak berbeda dengan cerita-cerita rakyat Cina yang senantiasa menentang tiap bentuk tirani. Kong Hu-Cu yakin, adanya negara itu tak lain untuk melayani kepentingan rakyat, bukan terputar balik. Tak jemu-jemunyaKong Hu-Cu menekankan bahwa penguasa mesti memerintah pertama-tama berlandaskan beri contoh teladan yang moralis dan bukannya lewat main keras dan kemplang. Dan salah satu hukum ajarannya sedikit mirip dengan “Golden Rule” nya Nasrani yang berbunyi “Apa yang kamu tidak suka orang lain berbuat terhadap dirimu, jangan lakukan.”
Pokok pandangan utama Kong Hu-Cu dasarnya teramat konservatif. Menurut hematnya, jaman keemasan sudah lampau, dan dia menghimbau baik penguasa maupun rakyat supaya kembali asal, berpegang pada ukuran moral yang genah, tidak ngelantur. Kenyataan yang ada bukanlah perkara yang mudah dihadapi. Keinginan Kong Hu-Cu agar cara memerintah bukan main bentak, melainkan lewat tunjukkan suri teladan yang baik tidak begitu lancar pada awal-awal jamannya. Karena itu, Kong Hu-Cu lebih mendekati seorang pembaharu, seorang inovator ketimbang apa yang sesungguhnya jadi idamannya.
Kong Hu-Cu hidup di jaman dinasti Chou, masa menyuburnya kehidupan intelektual di Cina, sedangkan penguasa saat itu tidak menggubris sama sekali petuah-petuahnya. Baru sesudah dia wafatlah ajaran-ajarannya menyebar luas ke seluruh pojok Cina.
Berbetulan dengan munculnya dinasti Ch’in tahun 221 SM, mengalami masa yang amat suram. Kaisar Shih Huang Ti, kaisar pertama dinasti Ch’ing bertekat bulat membabat habis penganut Kong Hu-Cu dan memenggal mata rantai yang menghubungi masa lampau. Dikeluarkannya perintah harian menggencet lumat ajaran-ajaran Kong Hu-Cu dan menggerakkan baik spion maupun tukang pukul dan pengacau profesional untuk melakukan penggeledahan besar-besaran, merampas semua buku yang memuat ajaran Kong Hu-Cu dan dicemplungkan ke dalam api unggun sampai hancur jadi abu. Kebejatan berencana ini rupanya tidak juga mempan. Tatkala dinasti Ch’ing mendekati saat ambruknya, penganut-penganut Kong Hu-Cu bangkit kembali bara semangatnya dan mengobarkan lagi doktrin Kong Hu-Cu. Di masa dinasti berikutnya (dinasti Han tahun 206 SM - 220 M). Confucianisme menjadi filsafat resmi negara Cina.
Mulai dari masa dinasti Han, kaisar-kaisar Cina setingkat demi setingkat mengembangkan sistem seleksi bagi mereka yang ingin jadi pegawai negeri dengan jalan menempuh ujian agar yang jadi pegawai negeri jangan orang serampangan melainkan punya standar kualitas baik ketrampilan maupun moralnya. Lama-lama seleksi makin terarah dan berbobot: mencantumkan mata ujian filosofi dasar Kong Hu-Cu. Berhubung jadi pegawal negeri itu merupakan jenjang tangga menuju kesejahteraan material dan keterangkatan status sosial, harap dimaklumi apabila di antara para peminat terjadi pertarungan sengit berebut tempat. Akibat berikutnya, ber generasi-generasi pentolan-pentolan intelektual Cina dalam jumlah besar-besaran menekuni sampai mata berkunang-kunang khazanah tulisan-tulisan klasik Khong Hu-Cu. Dan, selama berabad-abad seluruh pegawai negeri Cina terdiri dari orang-orang pandangannya berpijak pada filosofi Kong Hu-Cu. Sistem ini (dengan hanya sedikit selingan) berlangsung hampir selama dua ribu tahun, mulai tahun 100 SM sampai 1900 M.
Tapi, Confucianisme bukanlah semata filsafat resmi pemerintahan Cina, tapi juga diterima dan dihayati oleh sebagian terbesar orang Cina, berpengaruh sampai ke dasar-dasar kalbu mereka, menjadi pandu arah berfikir selama jangka waktu lebih dari dua ribu tahun.
Ada beberapa sebab mengapa Confucianisme punya pengaruh yang begitu dahsyat pada orang Cina. Pertama, kejujuran dan kepolosan Kong Hu-Cu tak perlu diragukan lagi. Kedua, dia seorang yang moderat dan praktis serta tak minta keliwat banyak hal-hal yang memang tak sanggup dilaksanakan orang. Jika Kong Hu-Cu kepingin seseorang jadi terhormat, orang itu tidak usah bersusah payah menjadi orang suci terlebih dahulu. Dalam hal ini, seperti dalam hal ajaran-ajarannya yang lain, dia mencerminkan dan sekaligus menterjemahkan watak praktis orang Cina. Segi inilah kemungkinan yang menjadi faktor terpokok kesuksesan ajaran-ajaran Kong Hu-CuKong Hu-Cu tidaklah meminta keliwat banyak. Misalnya dia tidak minta orang Cina menukar dasar-dasar kepercayaan lamanya. Malah kebalikannya, Kong Hu-Cu ikut menunjang dengan bahasa yang jelas bersih agar mereka tidak perlu beringsut. Tampaknya, tidak ada seorang filosof mana pun di dunia yang begitu dekat bersentuhan dalam hal pandangan-pandangan yang mendasar dengan penduduk seperti halnya Kong Hu-Cu.
Confucianisme yang menekankan rangkaian kewajiban-kewajiban yang ditujukan kepada pribadi-pribadi ketimbang menonjolkan hak-haknya -rasanya sukar dicerna dan kurang menarik bagi ukuran dunia Barat. Sebagai filosofi kenegaraan tampak luar biasa efektif. Diukur dari sudut kemampuan memelihara kerukunan dan kesejahteraan dalam negeri Cina dalam jangka waktu tak kurang dari dua ribu tahun, jelaslah dapat disejajarkan dengan bentuk-bentuk pemerintahan terbaik di dunia.
Gagasan filosofi Kong Hu-Cu yang berakar dari kultur Cina, tidaklah berpengaruh banyak di luar wilayah Asia Timur. Di Korea dan Jepang memang kentara pengaruhnya dan ini disebabkan kedua negeri itu memang sangat dipengaruhi oleh kultur Cina.
Saat ini Confucianisme berada dalam keadaan guram di Cina. Masalahnya, pemerintah Komunis berusaha sekuat tenaga agar kaitan alam pikiran penduduk dengan masa lampau terputus samasekali. Dengan gigih dan sistematik Confucianisme digempur habis sehingga besar kemungkinan suatu saat yang tidak begitu jauh Confucianisme lenyap dari bumi Cina. Tapi karena di masa lampau, akar tunggang Confilcianisme begitu dalam menghunjam di bumi Cina, bukan mustahil -entah seratus atau seratus lima puluh lahun yang akan datang - beberapa filosof Cina sanggup mengawinkan dua gagasan besar: Confucianisme dan ajaran ajaran Mao Tse-Tung.

Sumber
Read More..

5 Flying Fox Terekstrim dan Seru di Dunia

Flying fox atau meluncur dengan tali bisa jadi cara menikmati liburan yang menarik. Beberapa destinasi berikut memiliki jalur flying fox paling seru di dunia. asyik!

Menikmati pemandangan dari ketinggian sambil meluncur turun ke bawah akan memberikan sensasi tersendiri. Maksimalkan keseruan liburan Anda dengan mencoba beberapa flying fox ini. Telegraph mengumpulkan  5 Flying Fox Terekstrim dan Seru di Dunia

1. Skywire di Taman Eden Project, Inggris 














Taman masa depan ini merupakan imitasi mini bumi. Terdapat berbagai flora yang dikumpulkan dari seluruh dunia di rumah-rumah kaca ini. Atapnya yang tembus pandang dan berbentuk setengah lingkaran merupakan imitasi dari atmosfer bumi.

Selain memiliki fasilitas yang sangat canggih dan futuristik, taman ini juga punya area untuk menantang nyali. Cobalah meluncur sepanjang 740 meter dan lihat komplek Taman Eden Project dari atas. Jalur ini membentang di atas area seluas 141 km persegi.

2. Jungle Flight, Thailand
















Apa rasanya melintas di antara pepohonan dan pegunungan? Jika penasaran, Anda bisa coba flying fox di kawasan hutan Chiang Mai. Hutan hujan di Thailand tidak hanya bisa dijelajahi namun juga bisa dinikmati dari ketinggian. Ada 34 jalur flying fox yang tersedia di sini.

Ketinggian flying fox ini mencapai 50 meter dari atas tanah. Serunya, Anda akan meluncur dari salah satu gunung tertinggi di Thailand yaitu Doi Lankah. Nikmati sensasi meluncur di antara pepohonan yang ada di puncak gunung.

3. Dragon's Breath, Haiti

Jika tadi sudah ada yang meluncur di atas taman dan hutan, kini saatnya meluncur di atas pantai. Flying fox Dragon's Breath di Haiti, AS menawarkan sensasi meluncur dengan pemandangan air laut beserta tepian pantainya.

Ini adalah flying fox terpanjang di kawasan pesisir Karibia. Panjang jalurnya mencapai 792 meter dan memiliki kecepatan hingga 50 km/jam. Jika tertantang, Anda bisa datang ke Pantai Labadee dan memulai peluncuran dari ketinggian 152 meter di atas laut.

4. Sky Trek, Costa Rica
Hampir sama dengan Jungle Flight di Thailand, Sky Trek di Costa Rica, Amerika Tengah ini juga mengajak Anda meluncur di atas hutan. Puaskan diri Anda memandangi pepohonan selama meluncur bersama flying fox ini. Jalur ini melintang sepanjang lebih dari 750 meter di antara pepohonan dan memiliki ketinggian 100 meter.

5. Cable Vuelo, Kolombia
Satu cara asyik menikmati taman nasional adalah dengan meluncur bersama flying fox di atas kawasan ini. Saat berlibur ke Taman Nasional Chicamocha di Kolombia, cobalah untuk naik flying foxnya. Di sini ada 3 jalur fyling fox berbeda yang mengajak Anda menikmati pemandangan dari atas.





Read More..